Pages

Langkah Membangun Rumah



LANGKAH MEMBANGUN RUMAH OLEH (Kontraktor Rumah Murah Bogor)
Ada 5 langkah yang perlu diperhatikan sebelum membangun rumah :

1. Pilih lokasi yang tepat.
    Saat memilih lokasi anda harus perhatikan lingkungan sekeliling, karena mereka nanti akan menjadi tetangga anda. Rasulullah menganjurkan intuk melihat lingkungan dulu sebelum membangun rumah. " Jar qoblal daar

2. Buat desain yang matang.
    Buat desain rumah sesuai kebutuhan dan kocek anda. Perhatikan sirkulasi udara, cahaya, dan tata ruangnya. Jangan lupa ruang untuk sholat bila anda muslim

3. Buat Rencana Anggaran Biaya (RAB)
    Anda harus membuat Rencana Anggaran Biaya (RAB) sebelum anda mulai membangun. Bila anda tidak paham cara membuat RAB anda bisa minta bantuan pada orang atau konsultan yang anda kenal. Yang jelas anda harus punya RAB agar anda dapat mengecek kantong anda cukup apa nggak.

4.  Pilih Kontraktor yang amanah.
     Apabila anda tidak bisa membangun sendiri, pilih kontraktor yang kapabel dan dapat dipercaya. Namun demikian anda harus tetap mengawasinya.

5.  Sediakan dana
     Selanjutnya bila anda sudah punya desain yang pas, kontraktor yang amanah, siapkan dana untuk membangun rumah anda.

Kalo sudah OK semua silakan mulai membangun rumah anda. Semoga rumah anda menjadi surga anda di dunia, dan menjadi pengantar anda menjadi surga sesungguhnya di akhirat kelak.

0 komentar:

Posting Komentar